Lee Jin Wook adalah aktor asal Korea Selatan. Lee Jin Wook sering bermain di cerita bergenre romantis, thriller, dan action.